Ya allah,
Bagaimana harus ku lalui bait-bait kehidupan di muka bumi ini
Masalah demi masalah yang timbul
Aku semakin tertekan
Ah… sakitnya ku mengenal makna kehidupan
Aku sudah cukup sengsara
Berfikir dan mengenangkannya
Ya allah,
Ku memohon darimu supaya membangkitkan semangatku
Menguatkan azamku
Memandang dengan positif
Segala bentuk masalah yang sedang dan bakal menimpa
Hatiku sudah sakit mengenangkan kehidupan
Ya allah,
Bantu aku
Kuatkan aku
Tolonglah aku
Peliharalah aku
Sepertimana engkau membantu umat-umat yang terdahulu sebelumku
Sepertimana engkau menguatkan para solihin
Sepertimana engkau menolong umat-umat yang memerlukan bantuanMu
Sepertimana engkau memelihara para rasul